Lama ditunggu akhirnya kabar baik itu datang. CorelDraw Graphic Suite baru saja merilis versi terbarunya dengan kode x8 (18). Beberapa fitur baru disematkan dalam CDRX8 ini seperti misalnya font manager yang memungkinkan sobat mengakses font dari sistem online serta sistem sobat sendiri.


Program pesaing ketat Adobe Illustrator ini sudah mendukung monitor Ultra HD 4K, dengan begitu sobat bisa melihat aplikasi dilayar dengan high resolusi tanpa strech bahkan dilayar dengan resolusi rendah sekalipun. Beberapa fitur tambahan lainnya adalah efek untuk mengedit photo di photo paint.


Dengan CDRX8 sobat juga bisa mengatur interface, merubah warna tampilan CDRX8 sesuai selera sehingga sobat bisa lebih bersemangat dalam berkarya.


Masih banyak fitur lainnya yang belum dibahas sobat bisa langsung cek saja situsnya disni untuk lebih jelasnya.

CorelDRAW Graphics Suite X8 sudah bisa download versi trialnya langsung dari situsnya. Berikut adalah spek rekomended untuk menginstal CorelDRAW Graphics Suite X8

Microsoft Windows 10, Windows 8.1 or Windows 7, in 32-bit or 64-bit, all with latest Updates and Service Pack
Intel Core i3/5/7 or AMD Athlon 64
2 GB RAM
1 GB hard disk space
Multi-touch screen, mouse or tablet
1280 x 720 screen resolution at 100% (96 dpi)
Microsoft Internet Explorer 11 or higher
Microsoft .Net Framework 4.6
DVD drive (required for box installation)
Internet connection required to sign in to authenticate CorelDRAW Graphics Suite

Cek Perbandingan dengan CorelDraw versi sebelumnya disini:
CorelDRAW Graphics Suite X8 Compare

DOWNLOAD (TRIAL)
CorelDRAW Graphics Suite X8

VIA TORRENT
CDRX8

Cara Download via Torren


 

Post a Comment

  1. saya sudah instal kok pada saat akan di buka corelnya ” STOP WORKING CLOSE PROGRAM” pc saya windows 7 ultimite service pack 1, AMD A8 – 6600k -APU with Radeon HD Graphic 3,90GHz, RAM 7,95 GB . 64 bit.
    mohon pencerhan min trm ksh ,

    ReplyDelete
  2. step 1. coba uninstal corel sebelumnya, saran saya uninstalnya pake "revo uninstaller pro" lihat pictnya https://drive.google.com/file/d/0B9-cUILkKlibU29iYkJUQ21qVFk/view?usp=sharing

    (123 adalah file corel yang harus di uninstal bersih).

    2. Setelah kompi clean gak ada berkas file corel lama barulah di instal corel X8. Catatan: Instal yang dari Torrent (bukan versi trial) krn sy sudah mencobanya dan lancar.

    ReplyDelete

 
Top